SuaraRiau.co - MERANTI - Bupati Kepulauan Meranti H.Adil SH mengajak kaum ibu khususnya Pengurus Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Priode 2021 - 2026 dalam pelantikanya di Gedung Hijau Kantor Bupati Kamis (4/11).
Bupati Meranti Adil menyampaikan bahwa bangga sekali selaku Orang nomor satu di Kepulauan Meranti, banyak sekali Organisasi wanita dengan bergabungnya ini masalah prempuan dan masalah anak dapat di atasi secara baik.
" Massa depan Meranti di tanggan Prempuan ibu- ibu di Meranti dalam meningkatkan kesehatanya, peran oleh GOW sanggat penting dalam meningkatakan kesejahteraan prempuan di Meranti," kata Adil.
Selanjutnya, Adil menyampaikan, bahwa kalau ibu- ibunya sehat, anak - anak sehat dalam mengujudkan meranti maju dan cerdas dan memberikan kesempatan seluasnya setiap desa 50 sarjana gratis dan Desa - Desa yang cerdas dan Kabupaten Cerdas.
"Anak-Anaknya harus di berikan pembelajaran dan meningkatkan pengetahuan bagi anak yang positif dan sehat serta cerdas dan penduduk Kepulauan Meranti Sejahtera," ungkap Adil
Ia berharap, ibu- ibu Kepulauan Meranti harus mempunyai gerakan agar mendidik anak - anak Kepulauan Meranti yang maju dan cerdas dengan bimbingan kaum ibu- ibu dalam pengurus terpilih besar mamfatnya kami memberikan peluang dalam menyentuh program stategis Bupati Kepulauan Meranti.(***).